Tips Pola Asuh Anak yang Efektif adalah :
- CINTA dan KASIH SAYANG. Syarat yang paling utama dalam melakukan pola asuh anak harus didasari dengan Cinta dan Kasih Sayang.
- DINAMIS, pola asuh harus sejalan dengan meningkatnya pertumbuhan dan perkembangan anak.
- SESUAI. Pola asuh harus sesuai dengan kebutuhan anak, karena tiap anak memiliki minat dan bakat yang berbeda. Penuhi kebutuhan psikis dengan sentuhan fisik, seperti membelai, memeluk, mencium dsb.
- POSITIF. Pola asuh harus disertai perilaku positif dari orang tua.
- KOMUNIKATIF. Orang tua harus meluangkan waktu untuk ngobrol dengan, jadi pendengar yang baik dan jangan meremehkan pendapat anak
- KOMPAK. Dalam melakukan pola asuh terhadap anak, ayah dan ibu harus kompak.
- DISIPLIN . harus fleksbel sesuai dengan kebutuhan / kondisi anak.
- KONSISTEN. Orang tua harus konsisten : jangan sampai kata berbeda dengan perbuatan, setiap aturan harus disertai penjeasan yang dimengerti anak.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar